Kunjungan ke Wakil Ketua DPRD Kota Cilegon

Cilegon, 11 Juli 2024. Silaturahmi Politeknik PGRI Banten yang diwakili oleh UPMI (Deti Kurniati,SE.,MM) UPPM (Rosdiana, ST.,MPD) Reni Haerani,S.Kom.M.Kom.,Ph.D (KaProdi Manajemen Informatika) dan Rezty Arizta Putri, S.Ab.,MM (KaProdi Bisnis Digital) kepada Wakil Ketua DPRD Kota Cilegon Hj.Nurrotul Uyun, SE.,M.Ak , berdiskusi santai tentang perkembangan sektor pendidikan dan kolaborasi pemerintahan daerah dengan perguruan tinggi yang ada di Cilegon.

Read More

POLGRI Banten Mengirim Puluhan Mahasiswa ke 8 titik di serang dan Cilegon untuk Pengabdian kepada Masyarakat (PKM)

Politeknik PGRI (POLGRI) Banten baru-baru ini melepas puluhan mahasiswa program Diploma Tiga (D-3) untuk melaksanakan kegiatan pengabdian kepada masyarakat di wilayah Serang dan Cilegon. Kegiatan ini merupakan bagian dari program rutin kampus dalam rangka memberikan kontribusi nyata kepada masyarakat serta mengaplikasikan ilmu yang telah diperoleh mahasiswa selama perkuliahan. Acara dibuka langsung Arief Rahman, SE,.MM selaku…

Read More

Benchmarking Program Studi Manajemen Informatika Dengan Jurusan Teknik Informatika UIN Sunan Gunung Djati Bandung

Pada hari Selasa, 2 Juli 2024. Bertempat di Ruang Rapat Jurusan Teknik Informatika Fakultas Sains dan Teknologi UIN Sunan Gunung Djati Bandung. Wakil Direktur I (Solihin, M.Kom), Ketua Program Studi Manajemen Informatika (Reni Haerani, S.Kom.,M.Kom.,Ph.D), dan Ka.Bidang IT (Khasan Asrori, M.Kom), melaksanakan kegiatan benchmarking di UIN Sunan Gunung Djati Bandung. Delegasi Benchmark Program Studi Manajemen…

Read More

Benchmarking Program Studi Manajemen Informatika dan Program Studi D3 Sistem Informasi Fakultas Ilmu Terapan Universitas Telkom

Bandung, 2 Juli 2024. Dalam rangka persiapan ReAkreditasi Program Studi Manajemen Informatika melakukan kegiatan studi banding (Benchmarking) ke Universitas Telkom, Bandung. Kegiatan benchmarking dilaksanakan pada tanggal 2 Juli 2024. bertempat di Ruang Rapat Adaut, Lantai 3. Gedung Selaru Fakultas Ilmu Terapan, Universitas Telkom, Jalan Telekomunikasi No. 1 Terusan Buah Batu, Sukapura. Kec. Dayeuhkolot, Jawa Barat…

Read More

Sukseskan Acara Training Soft Skill – Big Data Analysis dengan KNIME

Dalam rangka membekali mahasiswa agar mampu bersaing di dunia kerja dengan lulusan dari perguruan tinggi lainnya dan menyiapkan mahasiswa untuk mempersiapkan karirnya, Politeknik PGRI (PGRI) Banten kembali membuktikan komitmennya dalam menyelenggarakan program-program pendidikan yang relevan dengan perkembangan zaman. Politeknik PGRI (POLGRI) Banten menyelenggarakan Training Soft Skill Driving Business Growth With KNIME Analytics Platfrom: Strategies For Big…

Read More

Studi Banding POLGRI ke Fakultas Teknologi Informasi UNSERA

Dalam rangka peningkatan Tridharma dan kolaborasi antar Perguruan Tinggi, Program Studi Manajemen Informatika bersilaturahmi ke Fakultas Teknologi Informasi Unsera disambut oleh Ketua Program Studi Teknik Informatika (Diki Susandi,M.Kom), Ketua Program Studi Sistem Komputer (Sutarti,ST.,M.Eng), Sekretaris Program Sistem Komputer (Maya Selvia Lauryn,M.Kom), dan Kepala Lab Komputer (Zaenal Muttaqin,M.Kom) yang membersamai kegiatan ini Ketua Program Studi Manajemen…

Read More

Training Soft Skill – Driving Business Growth with KNIME Analytics Platform : Strategies for Big Data Success Accross Industries

Hallo sobat POLGRI.. Politeknik PGRI Banten, sedang menyelenggarakan “Training Soft Skill” bertema “Driving Business Growth with KNIME Analytics Platform : Strategies for Big Data Success Accross Industries” ngobrol asik seputar dunia IT dan Data Analyst menggunakan KNIME, bersama dengan pemateri praktisi pendidikan. Catat jadwalnya yaa Event Offline 🗓️ Sabtu, 18 Mei 2024 🕘 Pukul 08.00…

Read More